Nama Sekolah : SD Al-Azhar 2 Bandar Lampung
Hari, Tanggal : Selasa, 29 Oktober 2019
Kelas : III (Tiga)
Tahun Ajaran : 2019/2020
MENGGUNAKAN
IKON FONT, FONT SIZE,
FONT STYLE, FONT COLOR
FONT : Digunakan untuk
merubah Jenis Huruf.
FONT SIZE :
Digunakan untuk merubah Ukuran Huruf.
Mengecilkan Huruf atau Membesarkan
Huruf.
FONT
COLOR : Digunakan untuk merubah Warna Huruf.
B : Menebalkan Huruf
I : Memiringkan Huruf
U
: Menggaris Bawahi Huruf
PARAGRAPH
:
Align
Text Left : Rata Kiri
Center
: Rata Tengah
Align
Text Right : Rata Kanan
Justify
: Rata Kanan Kiri
Praktek
di Microsoft Office Word 2007
:
Orang
Tua Kedua adalah Guruku
Istilah orang tua kedua yang ada disekolah
adalah sebutan untuk guru-guru yang ada disekolah. Karena saat
di sekolah merekalah yang membimbing, menjaga, menegur kita selama kita
bersekolah.
Saat kita disekolah, ada banyak guru dengan
materi yang diajarkan masing-masing serta kepribadiannya seperti
guru yang sangat baik dan sabar, guru yang tegas, guru yang ditakuti murid karena sering marah, guru
yang lucu yang sering membuat kita tertawa.
Terlepas dari itu semua, guru merupakan kunci
dimana kita bisa sukses nantinya. GURU ADALAH
PAHLAWAN TANPA TANDA JASA.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar